Sun Proteksi Siap
Siap Terlindungi Sepanjang Masa
Sudahkah Anda mempersiapkan warisan? Melakukan perencanaan warisan ketika pemilik aset masih hidup dianggap tabu dalam budaya Indonesia. Padahal, pembagian aset waris yang direncanakan dengan baik membuat aset tersebut jatuh ke tangan ahli waris yang tepat.
Sun Proteksi Siap merupakan produk asuransi jiwa tradisional yang memberikan perlindungan hingga Tertanggung mencapai usia 100 tahun dengan Masa Pembayaran Premi terbatas yang dapat dipilih sesuai dengan perencanaan finansial Anda.
Keunggulan Produk
#SIAPMudah
Bayar terbatas antara 5 tahun, 10 tahun atau 15 tahun.
#SIAPTenang
Perlindungan tanpa batas, hingga Tertanggung berusia 100 tahun.
#SIAPTerjamin
100% Uang Pertanggungan dibayarkan jika Tertanggung meninggal dunia atau hidup hingga usia 100 tahun.